Cara Membuat Facebook dengan Mudah
Facebook Mungkin sudah tidak asing lagi bagi kalangan remaja, orang tua, bahkan dikalngan anak-anak. facebook menjadi suatu kebutuhan bagi semua kalangan saat ini tidak hanya itu facebook dikalangan remaja dijadikan sebagai tempat mengeluh, curhat, mencari pasangan, cari teman bahkan buat ajang Pemameran.
Facebook adalah jejaring sosial yang dibuat oleh Mark Elliot Zuckerberg (lahir 14 Mei 1984). dia seorang programer komputer dan pengusaha asal Amerika Serikat. Ia menjadi kaya di umurnya yang relatif muda karena berhasil mendirikan dan mengembangkan situs jaringan sosial Facebook dengan bantuan teman Harvardnya Andrew McCollum dan teman sekamarnya Dustin Moskovitz dan Crish Hughes.
Saat ini ia menjabat sebagai CEO Facebook. Semula, Zuckerberg mengembangkan Facebook di dalam kamar asramanya semasa kuliah di Harvard. Anggota pertama yang bergabung dalam Facebook adalah teman-temannya sendiri. Dalam jangka waktu dua minggu, sepertiga dari siswa Harvard telah menjadi anggota tetap Facebook.
Sesuai dengan judul postingan Cara Membuat akun facebookdengan mudah. silahkan lihat tutoriaknya dibawah ini.
1. Silahkan masuk link ini Cara membuat facebook denganmudah.
2. Setelah kamu klik maka kamu akan dibawa kehalaman seperti dibawah ini.
3. Kemudian isilah kolom pendaftarannya. lihat gambar dibawah
isilah nama depan dan nama belakang kamu. nama ini akan dijadikan nama akun facebook anda nati contoh nama depan kamu isi dengan "Gadis" dan nama belakang kamu isi dengan "Tulent" maka nama akun facebook kamu jadi "Gadis Tulent"
4. Selanjutnya masukkan alamat email anda. contoh gadiztulent@gmail.com
jika belum punya email, silahkan baca cara membuat emaildari gmail
5. Masukkan kata sandi. sesuaikan dengan yang kamu inginkan.
Kata sandi ini akan digunakan untuk kamu login (masuk) ke akun facebook nanti. ingat jaga kerahasian kata sandi anda agar tidak disalah gunakan atau di banned.
6. Masukkan ulang kata sandi kamu.
7.Selanjutnya kamu isi tanggal, bulan, dan tahun lahir.
8. Kemudian tandi salah satu pilihan jenis kelamin kamu
9. Jika sudah dilengkapi silahkan klik mendaftar.
10. setelah kamu klik mendaftar, kamu akan dibawa ke halaman seperti berikut.
Untuk mencari teman silahkan masukan email anda dan klik cari teman. tapi jika kamu ingin melanjutkan ke proses selanjutnya silahkan klik lewati langkah ini
11. Lagkah kedua, kamu akan diminta untuk memasukkan status pendidikan kamu, kota asal kamu tinggal atau tempat lahir kamu dan kota sekarang diisi dengan kota yang kamu tempati sekarang. tujuannya agar bisa terhubung dengan teman-teman sekolah kamu, karena facebook akan menampilkan para pengguna facebook yang juga berasal dari sekolah yang kamu masukkan tadi.
Jika sudah selesai selanjtnya anda klik simpan dan lanjutkan
12. Langkah ketiga. kamu memasuki langkah ahir dari proses pembuatan facebook. yaitu unggah foto profil kamu. lihat contoh di bawah ini
Silahkan unggah foto kamu dari komputer/ laptop atau kamu ingin mengambil foto dari laptop atau komputer kamu (untuk komputer kamu harus memasang webcam). foto ini akan dijadikan foto profil kamu.
jika sudah selesai klik simpan dan lanjutkan dan akan tampil seperi gambar berikut.
Selamat sekarang facebook kamu sudah jadi, namun belum sempurna. kenapa begitu???
kamu lihat dibagian atas halaman facebooknya.
Kamu diminta untuk menfertivikasi. apa itu fertivikas???
fertivikasi adalah pembuktian kalau memang andalah yang telah menggunakan email atas nama yang tertera di atas sebagai sayarat facebook. hal ini dilakukan agar tidak terjadi penyalah gunaan akun.
lalu apa yang harus saya lakukan???
tentu saja menfertifikasiya. caranya buka email kamu terlebih dahulu. terus cari pesan fertivikasi. lihat contoh di bawah ini
Silahkan klik link untuk menfertivikasi. lihat gambar dibawah
Maka kamu akan dibawa lagi ke menu facebook
Selamat proses pembuatan Facebook kamu sudah 100% dan siap untuk digunakan.
0 komentar:
Posting Komentar