Petunjuk Teknis BOS Untuk SMA Tahun 2013
Asalamualaikum dan salam sejahtera, Informasi tentang BOS untuk tingkat SMA sempat menjadi perbincangan hangat dan akhirnya BOS untuk SMA sudah direalisasikan dan disalurkan kesekolah-sekolah di seluruh Indonesia berdasarkan Kuota jumlah siswa di sekolah masing-masing. Blog Pendidikan sengaja membagikan informasi ini agar para rekan-rekan Guru tidak tumpang tindih informasi dan akhirnya menjadi kesalahan informasi yang diterima. Informasi tentang BOS Untuk SMA ini bersumber dari situs Kemdikbud di http://www.kemdiknas.go.id/kemdikbud/ Ini angin segar untuk sekolah di tingkat SMA Sederajat mendapatkan Bantuan Operasional Sekolah seperti pada Pendidikan Dasar (SD dan SMP) yang juga mendapatkan Dana BOS tersebut. Berapa besar anggaran BOS untuk SMA silahkan simak pada Petunjuk Teknis BOS Untuk SMA Tahun 2013.
Pada tahun 2013 ini, dialokasikan dana BOS SMA sebesar Rp. 2,118 triliun untuk 4,23 juta siswa SMA. Bantuan disalurkan oleh Direktorat Pembinaan SMA, Direktorat Jenderal Pendidikan Menengah, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan langsung ke sekolah. Pelaksanaan program BOS SMA mengikuti pedoman yang disusun oleh Pemerintah, dengan mengutamakan konsep manajemen berbasis sekolah (MBS) yaitu dilaksanakan secara swakelola dan partisipatif, transparan, akuntabel, demokratis, efektif efisien, tertib administrasi dan pelaporan, serta saling percaya.
Dibawah ini adalah Petunjuk Teknis BOS Untuk SMA Tahun 2013 yang dapat anda Download :
DOWNLOAD 1
DOWNLOAD 2
Daftar Kuota Jumlah Siswa Rencana Alokasi BOS SMA Tahun 2013
DOWNLOAD
DOWNLOAD
0 komentar:
Posting Komentar