Cara Melihat Hasil Pengumuman UKG/UKA Sertifikasi Guru 2013
Tulisan berikut menjelaskan Cara Melihat Hasil Pengumuman UKG/UKA Sertifikasi Guru 2013. Pengumuman ini dikeluarkan/diterbitkan sabtu malam dini hari, hari ini pengumuman tersebut sudah dapat dilihat di http://sergur.kemdiknas.go.id di seluruh daerah Provinsi Kab/Kota melalui situs resmi yang menerbitkan hasil ini. Blog Pendidikan tidak bisa menayangkan Daftar Nama Peserta Sertifikasi Guru 2013 yang telah lulus dari UKG/UKA karena Admin Blog Pendidikan tidak memiliki hak paten untuk menayangkan Daftar Namanya, Blog Pendidikan bisa menjelaskan Cara Melihat Hasil Pengumuman UKG/UKA Sertifikasi Guru 2013.
Berikut Cara Melihat Hasil Pengumuman UKG/UKA Sertifikasi Guru 2013 :
1. Masuk kehalaman : http://sergur.kemdiknas.go.id
2. Memilih Pencarian berdasarkan : Kriteria dan Pencarian 'Dipojok kanan atas halaman sergur'
3. Memilih berdasarkan 'Pencarian' menggunakan NUPTK Anda Peserta Sertifikasi Guru 2013 Hasilnya seperti gambar dibawah ini:
4. Mlihat berdasarkan 'Kriteria' :
5. Pilih Provinsi dan Kab/Kota anda dan Hasilnya seperti ini:
6. Terima kasih dan selamat mencoba..
0 komentar:
Posting Komentar